https://serojanews.com

  • Riau
  • Korupsi
  • Hukum
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ekbis
  • Nasional
  • Ragam
  • Lingkungan
  • Olahraga
  • Indeks

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Redaksi
  • Pedoman Media
  • Info Iklan

https://serojanews.com

https://serojanews.com

  • Beranda
  • ";
  • Riau
  • Korupsi
  • Hukum
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ekbis
  • Nasional
  • Ragam
  • Lingkungan
  • Olahraga
  • Indeks

Beranda

Riau

Korupsi

Hukum

Pemerintahan

Peristiwa

Politik

Ekbis

Nasional

Ragam

Lingkungan

Olahraga

Terkini

•   Pensiunan TNI Dalangi Galian C Ilegal di Kampar, Polisi Belum Beri Sanksi •   Proses Pemeriksaan Praperadilan Gugatan OTT Jekson Sihombing Rampung, Tinggal Tunggu Putusan Hakim •   Pimpinan Mataxpost–Detikxpost Ajukan Perlindungan ke Dewan Pers Usai Dilaporkan Pejabat Riau •   ART di Batam Dipaksa Makan Kotoran Binatang dan Minum Air Toilet oleh Sang Majikan
Info Iklan Pedoman Media Redaksi Disclaimer Tentang Kami
Home › Daerah › PN Batam Tak Punya Data Statistik Perceraian, Vabiannes: "Sifatnya Tertutup Harus Dihitung Satu-Satu"

PN Batam Tak Punya Data Statistik Perceraian, Vabiannes: "Sifatnya Tertutup Harus Dihitung Satu-Satu"

Rabu, 13 Agustus 2025 | 16:13 WIB,  
Penulis : JP
PN Batam Tak Punya Data Statistik Perceraian, Vabiannes: "Sifatnya Tertutup Harus Dihitung Satu-Satu"

Juru Bicara Pengadilan Negeri Batam Vabiannes Stuart Wattimena

SEROJANEWS.COM, BATAM - Pengadilan Negeri (PN) Batam tidak memiliki data lengkap berapa jumlah perkara perceraian dari tahun 2023 hingga dengan saat ini. Juru bicara PN Batam, Vabiannes Stuart Wattimena mengatakan bahwa perkara perceraian tidak bisa dipublikasikan.

"Perkara perceraian tidak bisa dipublikasikan karena sifatnya tertutup," kata Vabiannes Stuart Wattimena saat dikonfirmasi oleh SerojaNews.com, Rabu (13/8/2025).

Mendengarkan dalil tersebut jurnalis memberikan beberapa pertanyaan dengan nada santai kepada Vabiannes Stuart Wattimena.

"Berapa jumlah perkara perceraian yang disidangkan PN Batam dari tahun 2023 dan tahun 2024 hingga dengan saat ini?"

Vabiannes Stuart Wattimena menjawab bahwa data tersebut tidak ada.

"Kalau data perceraian berapa jumlahnya kita tidak mengetahui karena harus dihitung dulu satu persatu. Kita tanyakan berapa perkara pidana khusus, perkara pidana berapa dan perkara perdata berapa serta berapa perkara tilang? Itu ada datanya," ucap Vabiannes Stuart Wattimena sembari mengunyah sepotong roti karena tidak sempat makan dan perutnya keroncongan.

Jurnalis kembali mengajukan beberapa pertanyaan terkait jawaban tersebut.

"Butuh berapa lama waktu supaya masyarakat bisa mendapatkan data perkara perceraian yang telah disidangkan PN Batam? Kira-kira butuh setahun atau berapa lama supaya PN Batam bisa menghitung total perkara perceraian selama tahun 2023 dan tahun 2024 sampai dengan saat ini?"

"Tidak bisa itu. Lama itu, data satu tahun itu harus dicek dulu. Kecuali bisa buka baru bisa perceraian. Urutan itu banyak," ujar Vabiannes Stuart Wattimena.

Vabiannes Stuart Wattimena juga tidak bisa menuturkan apa penyebab utama terjadinya perceraian yang disidangkan di PN Batam.

"Mana saya ketahui penyebab utama masyarakat mengajukan permohonan gugatan cerai. Harus satu-satu buka datanya," kata Vabiannes Stuart Wattimena yang mengaku masih bertugas sebagai hakim mediator dalam perkara perdata.

 

 

Penulis: JP

Editor : Redaksi
Sumber : Istimewa

TOPIK TERKAIT

Pengadilan NegeriBatamKepriKasusCeraiDataStatistikMahkamah Agung
Komentar Via Facebook :

BERITA TERKAIT

  • Sidang PN Batam, Oknum Aparat Sewa Mobil Selundupkan Rokok 3 Juta Batang
    Hukrim

    Sidang PN Batam, Oknum Aparat Sewa Mobil Selundupkan Rokok 3 Juta Batang

    Senin, 11 Agu 2025 | 17:34 WIB
  • Dugaan Keberpihakan Hakim Kasus Cerai di Batam, Istri Khawatirkan Masa Depan Anak Diasuh Ayah LGBT
    Daerah

    Dugaan Keberpihakan Hakim Kasus Cerai di Batam, Istri Khawatirkan Masa Depan Anak Diasuh Ayah LGBT

    Kamis, 07 Agu 2025 | 13:57 WIB
  • Dugaan Pelanggaran di PN Batam, Hakim dan JPU Izinkan Sumpah untuk Saksi Terlarang
    Hukrim

    Dugaan Pelanggaran di PN Batam, Hakim dan JPU Izinkan Sumpah untuk Saksi Terlarang

    Rabu, 06 Agu 2025 | 00:17 WIB
  • Tidak Dikasih Uang 2 Juta Rupiah, Marta Trivera Hutabarat Hajar Mantan Mertuanya 
    Hukrim

    Tidak Dikasih Uang 2 Juta Rupiah, Marta Trivera Hutabarat Hajar Mantan Mertuanya 

    Selasa, 05 Agu 2025 | 23:53 WIB
  • Pisah Sambut Kajari Batam, Wiradarma Jadi Kajari Batam Berkat Rezeki, Bukan Pengkondisian
    Daerah

    Pisah Sambut Kajari Batam, Wiradarma Jadi Kajari Batam Berkat Rezeki, Bukan Pengkondisian

    Sabtu, 02 Agu 2025 | 11:23 WIB

Terpopuler

  • 01

    Mahasiswi UIB Diduga Digoda Wartawan Tidak Bersertifikasi 

    Selasa, 28 Okt 2025 - 16:56 WIB
  • 02

    Kasus Dugaan Korupsi Dana BPDPKS 57 Triliun yang Ditangani Kejagung Belum Ada Kejelasan

    Selasa, 28 Okt 2025 - 00:40 WIB
  • 03

    Rekaman Cctv Penangkapan Ketua PETIR JS Beredar, Kejanggalan Rekayasa Menguat

    Rabu, 12 Nov 2025 - 00:39 WIB
  • 04

    Kuasa Hukum Beberkan Kejanggalan Rekaman CCTV Penangkapan Eks Ketua PETIR

    Rabu, 29 Okt 2025 - 19:30 WIB
  • 05

    Dua Satpam PT Long Motive Bantu Aksi Pencurian Tembaga di Gudang Perusahaan Tempatnya Bekerja

    Rabu, 12 Nov 2025 - 23:34 WIB

TERBARU

  • Pensiunan TNI Dalangi Galian C Ilegal di Kampar, Polisi Belum Beri Sanksi

    Pensiunan TNI Dalangi Galian C Ilegal di Kampar, Polisi Belum Beri Sanksi

    Kamis, 20 Nov 2025 | 17:47 WIB
  • Proses Pemeriksaan Praperadilan Gugatan OTT Jekson Sihombing Rampung, Tinggal Tunggu Putusan Hakim

    Proses Pemeriksaan Praperadilan Gugatan OTT Jekson Sihombing Rampung, Tinggal Tunggu Putusan Hakim

    Jumat, 14 Nov 2025 | 22:32 WIB
  • Pimpinan Mataxpost–Detikxpost Ajukan Perlindungan ke Dewan Pers Usai Dilaporkan Pejabat Riau

    Pimpinan Mataxpost–Detikxpost Ajukan Perlindungan ke Dewan Pers Usai Dilaporkan Pejabat Riau

    Jumat, 14 Nov 2025 | 17:27 WIB
  • ART di Batam Dipaksa Makan Kotoran Binatang dan Minum Air Toilet oleh Sang Majikan

    ART di Batam Dipaksa Makan Kotoran Binatang dan Minum Air Toilet oleh Sang Majikan

    Kamis, 13 Nov 2025 | 21:40 WIB
  • Sidang Prapid OTT JS, Saksi Sebut Penggeledahan Rumah Keluarga Tidak Diketahui RT Setempat

    Sidang Prapid OTT JS, Saksi Sebut Penggeledahan Rumah Keluarga Tidak Diketahui RT Setempat

    Kamis, 13 Nov 2025 | 17:44 WIB
  • Dua Satpam PT Long Motive Bantu Aksi Pencurian Tembaga di Gudang Perusahaan Tempatnya Bekerja

    Dua Satpam PT Long Motive Bantu Aksi Pencurian Tembaga di Gudang Perusahaan Tempatnya Bekerja

    Rabu, 12 Nov 2025 | 23:34 WIB
  • Sidang Praperadilan OTT Ketum PETIR JS Ditunda Lagi, Polisi Belum Siapkan Bukti

    Sidang Praperadilan OTT Ketum PETIR JS Ditunda Lagi, Polisi Belum Siapkan Bukti

    Rabu, 12 Nov 2025 | 16:47 WIB
  • Praktek Dugaan Pelanggaran KUHAP Terjadi di PN Batam karena Jaksa Gustirio Kurniawan Tidak Membacakan Surat Dakwaan

    Praktek Dugaan Pelanggaran KUHAP Terjadi di PN Batam karena Jaksa Gustirio Kurniawan Tidak Membacakan Surat Dakwaan

    Rabu, 12 Nov 2025 | 04:29 WIB


  • KATEGORI
  • Daerah
  • Korupsi
  • Hukrim
  • Pemerintah
  • Peristiwa
  • Politik
  • KATEGORI
  • Ekbis
  • Nasional
  • Ragam
  • Lingkungan
  • Olahraga
  • INFORMASI
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Redaksi
  • Pedoman Media
  • Info Iklan
Copyright © SerojaNEWS.com